Penggunaan kata ''Ore no"
"Ore no" dapat diartikan "My" dalam bahasa inggris. Kata ini digunakan untuk mengungkapkan kepemilikan atau kepunyaan.
Contoh:
Ore no ja = Itu milikku
Penggunaan kata "Ni"
Kata "Ni" memiliki banyak fungsi atau sebagai kata bantu dalam sebuah kalimat seperti ''di, pada, kepada, untuk,
dari''
Rumus: Objek
+ Ni + kalimat/kata kerja
Contoh:
Tomo ni hon wo agemasu = Memberikan buku kepada teman
Contoh:
Tomo ni hon wo agemasu = Memberikan buku kepada teman
Penggunaan kata "tachi"
Kata "tachi" biasanya digunakan pada akhiran subject untuk menunjukkan bahwa subject tersebut lebih dari satu.
Contoh:
Omae-tachi / Anata-tachi = Kalian
Ore-tachi / Watashi-tachi = Kami
Tambahan:
Untuk menggunakan kalimat yang lebih sopan biasanya diakhiri dengan kata ''asu, desu"
Contoh:
Shitsureishimasu = Permisi
Anata no hon desu = Buku anda
0 komentar:
Posting Komentar